Lowongan Kerja Di Batam Gaji Tinggi Patut Dicoba

Lowongan Kerja Di Batam Gaji Tinggi Patut Dicoba - Beberapa pekerjaan mampu menawarkan angka gaji yang cukup fantastis, tapi memiliki tanggung jawab lebih besar juga. Lowongan kerja di Batam gaji tinggi biasanya menuntut pengalaman kerja tinggi dan kemampuan mumpuni. Untuk Anda yang ingin tahu apa saja lowongan kerja dengan gaji menggiurkan, simak bahasan berikut. 

Lowongan Kerja Di Batam Gaji Tinggi Patut Dicoba
Lowongan Kerja Di Batam Gaji Tinggi Patut Dicoba


Beberapa Lowongan Kerja Gaji Tinggi

Ini dia beberapa pekerjaan dengan gaji besar dan mungkin cocok untuk Anda lamar. Pastikan Anda memiliki kompetensi yang sesuai dengan pekerjaan tersebut.


Pilot

Pilot dikenal sebagai pekerjaan yang mampu menawarkan gaji besar. Kita pun tahu kalau pengendara pesawat atau moda transportasi lain mempunyai tingkat risiko tersendiri. Khusus pilot, memiliki tanggung jawab besar dan risiko tinggi. 

Para pilot akan secara profesional menerbangkan pesawat di udara dan di dalamnya ada banyak orang. Penerbangan pun pada umumnya dilakukan setiap hari. 


Content Manager

Setelah pilot, selanjutnya ada content manager, bentuk interaksi orang-orang memang sudah sangat inovatif. Interaksi sesungguhnya dalam dunia nyata sudah semakin berkurang. Karena hal ini, mampu mendorong lingkup dunia maya menjadi wadah promosi menjanjikan. Karena jangkauannya lebih luas. 

Melakukan promosi melalui dunia maya dapat berlangsung lebih baik kalau terdapat campur tangan mereka yang ahli mengelola konten. Inilah yang dimaksud dengan content manager sebagai posisi pekerjaan yang dibutuhkan pada banyak perusahaan e-commerce dan perusahaan lain.


Ahli Pertambangan

Dunia pertambangan memang mampu menawarkan gaji cukup fantastis. Perlu Anda ketahui kalau tidak semua orang bisa tahu lowongan kerja di Batam gaji tinggi satu ini. Kesempatan kerja di bidang pertambangan tergantung keadaan sesungguhnya di lapangan. 

Seseorang yang ingin kerja di bidang pertambangan harus selalu siap menerima apa pun risiko yang bisa terjadi. 


Marketing Director

Marketing atau pemasaran menjadi salah satu bagian penting perusahaan. Dari pemasaran inilah yang membuat perusahaan bisa mendapatkan pelanggan atau klien. Fungsi marketing lainnya adalah mampu meningkatkan kesadaran akan suatu brand dan bagus untuk menunjang target penjualan.

Mereka seorang profesional dalam posisi head of marketing, perlu memimpin setiap fungsi pemasaran. Mereka harus inovatif juga dan punya keberanian mencoba berbagai hal baru yang dibutuhkan perusahaan. Skill yang harus dikuasai lainnya yaitu memahami bagaimana cara berbicara dengan baik kepada pelanggan.


Sekretaris Direktur

Sekretaris direktur juga merupakan profesi dengan gaji cukup fantastis. Sekretaris direktur biasanya diisi oleh para perempuan. Jika Anda merupakan perempuan dan ingin gaji fantastis, maka sekretaris direktur menjadi posisi yang layak Anda tuju.


Engineering Director

Inilah pemimpin dari departemen engineering. Keberadaan departemen satu ini bisa merencanakan pengarahan untuk semua aspek terutama yang terkait kegiatan teknik. Bidang profesi ini mempekerjakan atau melatih anggota baru untuk suatu tim lalu mengelola proyek maupun anggaran teknik. 

Tentunya jika sudah menjadi seorang direktur pada bidang ini, bisa mendapatkan gaji sangat besar.


Staf Perbankan

Sepertinya tidak lengkap kalau tidak membahas bidang perbankan. Setiap tahunnya, selalu ada lowongan pekerjaan dari bank. Mereka yang lulusan baru juga berkesempatan bergabung untuk menjadi staf perbankan. Bukan hanya dari jurusan perbankan yang bisa diterima. 

Banyak bank yang merekrut staf baru mereka dari jurusan yang tidak mesti perbankan tapi tetap memiliki korelasi. Jika staf perbankan mampu mempertahankan kinerja terbaik mereka, bisa berkesempatan beralih ke tingkat posisi lebih tinggi. Itulah bahasan seputar lowongan kerja di Batam gaji tinggi, semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja Di Batam Gaji Tinggi Patut Dicoba"